LOWONGAN KERJA

Lowongan Kerja PT. WOM FINANCE, TBK

Published: 2016-01-05

PT. WOM FINANCE, TBK Merupakan perusahaan pembiayaan konsumen terkemuka di Indonesia membutuhkan Tenaga kerja  untuk ditempatkan pada B R A N C H   O F F I C E untuk posisi:

  1. BRANCH MARKETING HEAD
  2. CREDIT ANALYST
  3. BACK OFFICE STAFF

Kualifikasi :

  1. Pendidikan min  S1 (1), min D3 (2,3)
  2. Usia maksimal 35 thn (1), 29 thn (2,3)
  3. Menguasai MS Office
  4. Fresh Graduate / Berpengalaman pada bidang yang sama minimal 1 tahun
  5. Service dan detail oriented, komunikatif dan kemampuan analisa
  6. Memiliki kendaraan bermotor dan SIM C (1, 2)
  7. Bersedia ditempatkan diluar Kota (1)
  8. Bersedia ditempatkan Riau – kerinci / Air molek (2)

Surat Lamaran Di Kirim Langsung Ke: PT. WOM FINANCE, TBK, Komp. Multatuli, Jl. Multatuli Raya, Blok FF No. 32 Medan , SUMATERA UTARA 20151 Email: [email protected] (Max 1MB) Website: www.wom.co.id